Angin puting beliung yang menghantam kawasan dusun Kali Tengah, desa Bangun, Punggung Mojokerto, pada Jum’at sore, sekitar pukul 14:30 WIB membuat 16 rumah warga porak poranda dalam waktu hanya 5 menit.
Berikut Data Rumah Warga yang Rusak :
1. Basori (50)
Kerusakan : Genting separoh rumah berantakan dan rusak.
2. Sumantri (55)
Kerusakan : Genteng asbes rusak dan dapur roboh.
3. Ponimen (50).
Kerusakan : Atap rumah separuh rusak berat.
4. Slamet (50)
Kerusakan : Atap dapur rusak ringan.
5. Sutaji (50)
Kerusakan : Atap rumah rusak berat.
6. Buasan (45)
Kerusakan : Atap rumah rusak dan teras rusak berat.
7. Ponijan (50)
Kerusakan : Atap rumah rusak ringan.
8. Sunaryo (35)
Kerusakan : Teras rumah rusak ringan.
9. Ponadi (45)
Kerusakan : Atap rumah dan teras rusak ringan.
10.Endang Krisna (50)
Kerusakan : Teras rumah rusak ringan.
11. Kusmali (50)
Kerusakan : Atap rumah rusak ringan.
12. Giso (50)
Kerusakan : Dapur rumah rusak ringan.
13. Misdi (30)
Kerusakan : Atap belakang rumah rusak ringan.
14. Muncul (45)
Kerusakan : Atap rumah rusak ringan.
15. Yasid (35)
Kerusakan : Atap rumah rusak ringan.
16. Panji (41)
Kerusakan : Atap rumah rusak ringan.
Selain 16 rumah yang mengalami kerusakan, ada poskamling juga terbalik diterjang angin puting beliung yang terjadi di dusun Kali Tengah, desa Bangun, Pungging, Mojokerto.(fam/udi)