Minggu Besok, Pemadaman Listrik di Mojokerto Sentuh Puluhan Perumahan dan Desa, Ini Datanya

Akhir pekan ini, PLN akan melakukan perbaikan jaringan listrik dan mengagendakan pemadaman listrik secara terencana di beberapa wilayah di Mojokerto.

Informasi yang dihimpun suaramojokerto.com, pemadaman listrik akan dilakukan pada hari Minggu (26/01/2020) mulai pukul 08.00 hingga 17.00 WIB.

Pemadaman menyentuh 6 penyulang yang berdampak pada puluhan desa dan puluhan perumahan.
Berikut data lengkapnya :

Penyulang Gunung Gedangan :
Minggu, 26 Januari 2020. Mulai pukul 08.00 s/d 17.00 WIB.

Wilayah yang padam :
Gunung Gedangan, Ds. Jabon, Perum The Cluster, Ds. Tambak Agung, Ds. Teras, Perum Puri Kokoh, Perum Puri Permata, Ds. Sumbergirang, Ds. Sumolawang, Perum Lawang Asri, Perum Puri Asri, Ds. Sumbergirang. Ds. Kebogerang, Perum Puri Kencana, Perum Puri Keraton, Ds. Mlaten, Perum Indraprasta Vilage, Perum Amandipa Garden, Ds. Kebon Agung Ds. Tangunan, Ds. Kedung Lengkong. Ds. Tumapel, Ds. Sumberkarang. Ds. Pohkecik, Ds. Dlanggu, Ds. Sumbersono, Ds. Mojokarang, Ds. Talok, Ds Segunung dan sekitarnya.

Penyulang Sumberwono :
Minggu, 26 Januari 2020, mulai pukul 08.00 s/d 17.00 WIB.

Wilayah yang padam :
Ds. Sumberwono dan sekitarnya.

Penyulang Branita:
Minggu, 26 Januari 2020, mulai pukul 08.00 s/d 17.00 WIB.

Wilayah yang padam :
Bypass Town Square, Ds. Tambaksari dan sekitarnya.
 

Penyulang Kemlagi :
Minggu, 26 Januari 2020, mulai pukul 08.00 s/d 17.00 WIB

Wilayah yang padam :
Lingk. Sekar putih, Ds. Mliriprowo, Dn. Gedang Mlirip, Ds. Penompo, Ds. Singopadu, Ds. Ngabar, Dn. Klubuk Jetis, Dn. Mojolebak Jetis dan sekitarnya.

Penyulang Respam :
Minggu, 26 Januari 2020, mulai pukul 08.00 s/d 12.00 WIB

Wilayah yang padam :
Lingkungan Keboan, Lingkungan Kuwung, Lingkungan Meri, dan sekitarnya

Penyulang Respam :
inggu, 26 Januari 2020, mulai pukul 08.00 s/d 12.00 WIB

Wilayah yang padam :
Ds. Jabon, Perum Firdaus Regency, Perum Pasinan Regency, Perum Graha Mojopahit, Perum Graha Mojopahit Village, dan sekitarnya.


(sma/adm)

Baca juga :