Pendaki Hilang Misterius Di Bukit Krapyak Pacet Mojokerto, Benarkah Lokasi Ini Bernuansa Mistis ? Ini Fakta-Faktanya

MOJOKERTO – Camping gound Bukit Krapyak yang berada di Desa Padusan, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokarto memang dikenal menyimpan berbagai misteri. Sehingga, lokasi ini dikenal cukup angker karena ada banyak makam.

Baru-baru ini, seorang mahasiswa hilang misterius ssaat berkemah Bukit Krapyak yang berada di Desa Padusan, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokarto. Dia adalah Raffi Dimas Baddar pemuda asal Desa Pekoren RT2/RW6, Kecamatan Rembang, Kabupaten Pasuruan.

Lokasi perkemahan di Bukit Krapyak memang cukup dekat dengan beberapa makam. Ada yang menduga, hilangnya Raffi Dimas Baddar ini ada kaitannya dengan mahliq halus.

Pak Sabar, sesepuh asal Pacet yang kerap ke Bukit Krapyak, membenarkan jika lokasi perkemahan tersebut sangat dekat dengan makam. Tpai apakah hilangnya Raffia da hubungannya dengan mahluk halus, Pak Sabar enggan berkomentar banyak.

“Perkiraan saya, mahasiswa yang hilang itu memang sengaja menghindari temen-temannya. Tapi, kalau bener-bener hilang disitu, sebaiknya ibunya ikut mencari dan berdoa di sekitar lokasi,” ungkapnya.

Seperti diketahui, Raffi Dimas Baddar hilang sejak Minggu (11/9/2022) dan belum ditemukan. Petugas pun menutup sementara kawasan camping ground Bukit Krapyak yang berada di Desa Padusan, Kecamatan Pacet, Kabupaten Mojokarto.

Berita lanjutan : Ini Fakta-Fakta hingga Nuansa Mistis di camping ground Bukit Krapyak

INI 8 FAKTA, Wanita di Mojokerto Nekat Buang Bayinya Hingga Ditangkap Polisi

Baca juga :